Paparkan Hasil Audit Internal, UM Metro Beri Penghargaan kepada Beberapa Pihak dengan Kinerja Terbaik Semester Ganjil
UM Metro – Laporan Hasil Audit Akademik, Pembagian SK Perkuliahan dan pembinaan dosen Universitas Muhammadiyah (UM) Metro merupakan kegiatan biannual di awal semester. Kegiatan ini merupakan ajang pemberian penghargaan dan apresiasi kepada beberapa pihak yang memiliki kinerja terbaik, dimulai untuk kategori dosen, pengelolaan program studi maupun pengelolaan fakultas. Pelaporan evaluasi kali ini semakin meluas dan […]