Fakultas Hukum UM Metro Dorong Pengayaan Budaya Lewat KKL Multi-Kota
Jakarta – Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Metro (UM Metro) menggelar Program Kuliah Kerja Lapangan (KKL) dengan rute yang meliputi enam kota besar di Indonesia, yakni Lampung, Jakarta, Surabaya, Bali, Bromo, dan Yogyakarta. Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa Fakultas Hukum bersama Dekan Dr. Edi Ribut Herwanto, S.H., M.H., beserta dosen pendamping. Program ini bertujuan memberikan wawasan […]
Fakultas Hukum UM Metro Teken MoA dengan Desa Banjarejo
Lampung Timur, 7 November 2024 – Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Metro (FH UM Metro) menjalin kerja sama dengan Desa Banjarejo, Lampung Timur, melalui penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA). Dengan mengangkat tema, “Implementasi Nilai Humanisme dalam Bingkai Gerakan Mahasiswa sebagai Agent Of Change.” Acara penandatanganan MoA tersebut dihadiri oleh Dekan FH UM Metro, Asst. Prof. Dr. […]
Fakultas Hukum UM Metro Selenggarakan Public Lecture bersama LPSK RI
UM Metro – Kuliah umum Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Metro bertajuk paradigma baru perlindungan saksi dan korban sedot perhatian ratusan mahasiswa di Kota Metro. Acara yang diisi langsung oleh wakil ketua LPSK (Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban) Republik Indonesia Dr. Manager Nasution, MA., bertempat di aula gedung Humas dan Internasional, kampus setempat, Jum’at (27/9/2019). Wakil […]