Wujudkan Kampus Profetik Profesional, BPH Bersama WR IV UM Metro Beri Pembinaan AIK
UM Metro – Badan Pembina Harian (BPH) Universitas Muhammadiyah (UM) Metro bersama dengan Wakil Rektor IV bidang AIK dan Kerja Sama Dr. M. Ihsan Dacholfany, M.Pd., memberikan pembinaan Al Islam dan Kemuhammadiyahan kepada dosen. Pembinaan ini dipetakan berdasarkan Fakultas di lingkungan UM Metro. Saat ini pembinaan telah dilangsungkan bagi Dosen yang bernaung di Fakultas Ekonomi […]
Beragama yang Memudahkan dan Menggembirakan
Laman Opini UM Metro – Riuh rendah pandemi covid-19 ternyata bukan hanya soal dampak wabah itu terhadap kesehatan dan ekonomi tetapi juga menyentuh aspek keagamaan. Betapa tidak, dalam rangka mencegah penularan covid-19 itu pemerintah melakukan berbagai pembatasan dan salah satu yang dibatasi adalah aktivitas peribadatan yang mengumpulkan atau menyebabkan berkumpulnya orang banyak. Shalat Jama’ah di […]
Social Champions
Laman Opini UM Metro – Di tengah-tengah bencana yang sedang melanda selalu ada orang-orang berhati mulia dan welas asih untuk membantu sesama yang sedang mengalami kesusahan baik akibat dari bencana itu sendiri maupun karena terdampak resikonya. Sekarang ini ketika bencana wabah covid-19 semakin tidak terkendali dan pemerintah terlihat semakin kewalahan, muncul di masyarakat sebuah aksi […]